Kamera di atas adalah kamera analog (manual). Kamera ini sudah ada sejak jaman dulu. Cara kerjanya sendiri masih terlalu rumit, dikarenakan harus menggunakan roll film untuk menangkap gambar. Akan tetapi lebih peka terhadap cahaya. Analog sendiri memiliki banyak tipe dan bentuk. Kamera ini memiliki beberapa kekurangan dan kelebihan.
Kamera ini dulu hanya dimiliki oleh orang-orang yang mampu saja. Namun pada saat ini banyak yang bermunculan lagi dan kembali hits mengenai per analog-an. Karena kamera analog menghasilkan potret yang sangat aesthetic. Harganya mulai dari Rp 150.000 hingga jutaan rupiah tergantung kondisi dan tipe yang ada.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar